11 Cara Menanam Bunga Kol Yang Baik Dan Benar Serta Syarat Tumbuhnya

Syarat Tumbuh Tanaman Kubis

Budidaya Bunga Kol Kembang kol atau bunga kol adalah tanaman milik kelompok botrytis dari Brassica oleracea. Sebagai sayuran, tanaman ini umumnya dikenal sebagai kembang kol, yang merupakan terjemahan harfiah dari bahasa Belanda Bloemkool. Kata blumbol juga umum dikenal. Bunga kubis berbentuk mirip dengan brokoli. Perbedaannya adalah bahwa kol bunga memiliki banyak kepala bunga dan padat. … Read more

Cara Merawat Bunga Kamboja

Cara-Merawat-Bunga-Kamboja

Bunga Kamboja Cara Merawat Bunga Kamboja – Deskripsi, Menanam, Jenis & Manfaat – Bunga kamboja ditemukan oleh seorang botanis berkebangsaan Perancis yang bernama Charles Plumier, karena itulah bunga kamboja mempunyai nama Latin Plumeria. Bunga kamboja dulu hanya kita jumpai di tempat-tempat yang berbau religi seperti pemakaman dan tempat-tempat lain, namun kini hal itu sudah berubah. … Read more

Cara Membuat Arang Sekam Yang Baik Untuk Hidroponik Dan Pupuk

Membuat Arang Sekam

Arang Sekam Pertanian arang sekam padi sangat baik untuk membantu menyuburkan tanah kami. Menurut beberapa informasi, arang sekam dapat berfungsi sebagai tempat penyimpanan sementara untuk unsur hara di tanah sehingga tidak mudah dicuci dengan air. Dan itu akan sangat mudah dilepaskan saat dibutuhkan atau diambil oleh akar tanaman. Bisa dibilang arang sekam akan berfungsi seperti … Read more

Jenis-Jenis Ikan Mas

Jenis-Jenis-Ikan-Mas

Deskripsi Ikan Mas Ikan mas termasuk famili Cyprinidae yang mempunyai ciri-ciri umum, badan ikan mas berbentuk memanjang dan sedikit pipih ke samping (Compresed) dan mulutnya terletak di ujung tengah (terminal) dan dapat di sembulka, di bagian mulut di hiasi dua pasang sungut, yang kadang-kadang satu pasang di antaranya kurang sempurna dan warna badan sangat beragam. … Read more

Ciri-Ciri Ikan Lele

Ciri-Ciri-Ikan-Lele

Ikan Lele ( Clarias Batrachus ) Siapa yang tidak kenal ikan lele. Orang indonesia sudah barang tentu akrab dengan nama ikan lele. Ikan lele adalah sejenis ikan yang hidup di air tawar. Lele mudah dikenali karena tubuhnya yang licin, agak pipih memanjang, serta memiliki “kumis” yang panjang, yang mencuat dari sekitar bagian mulutnya. Meski ikan lele dianggap … Read more

8 Metode Pemupukan

8-metode-pemupukan

8 Metode Pemupukan Dalam pengertian sehari-hari pupuk adalah suatu bahan yang digunakan untuk memperbaiki kesuburan tanah. Pemumupukan pada umumnya di artikan sebagai penamabahn zat hara tanaman ke dalam tanah. Dalama arti luas pemumupukan sebenarnya juga termasuk penambahan bahan-bahan lain yang dapat memperbaiki sifat-sifat tanah misalnya pemberian pasir pada tanah liat, penambahan tanah meneral pada tanah … Read more